Sunday, October 30, 2011

JENIS SOFTWARE KOMPUTER

Software komputer dibagi menjadi dua kategori utama yaitu sistem software dan software aplikasi. Sistem software menyajikan program yang dapat mengijinkan hardware berjalan dengan semestinya. Software aplikasi menyediakan program yang mengijinkan pengguna untuk melakukan sesuatu disamping menjalankan hardware.

Ada pula beberapa tipe komputer software, diantaranya :

Software Games -  Jenis  software ini termasuk dalam kategori entertainment atau hiburan, software ini memiliki berbagai macam jenis. Jenis-jenis tersebut seperti MMOs (Massive Multiplayer Online games), first-person shooters, action games, roleplaying games, and game petualangan.

Software Driver – Program in mengijinkan komputer untuk dapat berinteraksi dengan perangkat hardware tambahan seperti printer, scanner, dan video cards.

Software Pendidikan – berbeda dengan jenis program sebelumnya, software pendidikan ini dapat mengajarkan apapun dari komputer, melakukan aktifitas yang berhubungan seperti mengetik atau berbagai macam jenis pendidikan lainnya seperti kimia.
 
Media player dan pengembangan software media lainnya – Software yang dibuat untuk dapat memainkan atau mengedit media digital seperti file music atau video.

Software Produktifitas – Jenis software ini mengijinkan pengguna untuk lebih produktif baik itu dalam menjalankan bisnis atau menjalankan aktifitas produktif lainnya. Contoh dari software ini adalah software pengolah huruf (Ms Words), Software pengatur database, software presentasi dan beberapa software lainnya.

Operating sistem – software yang merupakan sumber dari software lainnya yang dapat mengijinkan software lainnya untuk berjalan. Contoh dari software operating system ini adalah Window Vista, Mac OS X dan Linux


sumber: Bahan Kuliah

Tuesday, October 25, 2011

internet

Spyware adalah perangkat lunak yang berniat menyesatkan anda dan terinstal secara rahasia di komputer melalui web.
a. Adware atau pop-up adalah salah satu spyware yang melacak penjelahan web atau pembelian online agar para penjual barang/jasa bisa mengirimi anda pop-up dan iklan-iklan tak diundang.
b. Browser Hijacker dan search Hijacker adalah spyware yang lebih berbahaya yang mengubah setting browser tanpa sepengetahuan anda dan seringkali mengubah halaman pertama browser lalu mengganti dengan halaman web lain. Sedangkan search Hijacker mampu menghadang proses pencarian anda pada mesin pencari sesungguhnya dan menampilkan hasil dari jasa pencarian palsu.
c. Key logger adalah spyware yang mampu merekam setiap karakter yang anda ketik lalu mentransmisikan informasi tersebut kepada orang lain untuk mempelajari password anda atau beragam informasi lain.

IP dinamis sering berubah setiap kali pengguna terhubung ke internet melalui ISP, maka ISP akan memberikan alamat IP baru untuk komputer yang terkoneksi dengan internet. Ketika pengguna meminta data dari internet maka sebenarnya data ditransmisikan ke alamat IP Komputer. Dan saat memutuskan koneksi internet (disconnect), ISP mengambil kembali alamat IP lalu memberikan kepada pengguna yang lain.
IP Statis bersifat tetap setiap kali seseorang log on ke internet, situs web organisasi yang resmi memiliki alamat IP Statis.


ICANN ada untuk mengatur nama domain yang mudah dipahami oleh manusia (human –friently) dimana alamat yang berakhiran .com, .org, .net, .id, dan lain-lain, sebagai pengganti nomor alamat IP untuk mengidentifikasi jenis situs web. ICANN adalah perusahaan global, swasta, dan nirlaba yang tidak memiliki kewenangan statuta dan menjalankan kebijakan melalui perjanjian antaranggotanya di seluruh dunia.

Net-etiket atau “etiket jaringan” Karena merupakan perilaku yang pantas ketika online. Net-etiket memiliki 2 aturan dasar : (1) Jangan menghabiskan waktu orang lain. (2) Jangan mengatakan sesuatu kepada orang lain dimana perkataan tersebut tidak akan anda sampaikan ketika bertemu langsung di hadapannya.

Wednesday, October 19, 2011

10 Program Komputer yang Penting untuk Ngeblog

Apa jadinya kalau ngeblog tidak ditunjang oleh program komputer? Tentunya Anda akan mengalami beberapa kesulitan. Misalnya, Anda akan sulit membaca eBook, tidak bisa menggunakan theme wordpress, atau susah mendonwload tutorial ngeblog dalam bentuk video. Jika Anda tidak ingin dalam kondisi tersebut, 10 program komputer di bawah ini wajib Anda miliki.

WinRAR

WinRAR adalah program untuk winzip. Jika Anda ngeblog menggunakan wordpress, Anda harus memiliki program ini karena theme wordpress tersedia dalam bentuk winzip. Jika tidak, Anda akan kesulitan menggunakan theme tersebut.

Photoshop

Photoshop adalah program untuk memanipulasi foto. Program ini berguna juga untuk membuat logo blog atau gambar background blog. Dengan memahami dan menggunakannya, Anda akan mudah membuat logo dan tampilan blog yang unik (beda dari blog orang lain).

Notepad++

Notepad++ adalah program untuk menulis kode php, CSS, javascript, dan sebaginya. Program ini penting jika Anda ingin mengutak-atik theme blog Anda. Sebagai contoh, Anda ingin menambahkan attachment.php pada theme yang Anda gunakan, maka Anda harus membuat kodenya terlebih dahulu di notepad++. Setelah selesai, file php tersebut Anda unggah via hosting.
Selain itu, notepad++ bisa juga Anda gunakan untuk membuat theme wordpress sendiri. Hal yang Anda lakukan adalah dengan menulis kode CSS dan php dengan program ini.

Acrobat reader

Fakta menunjukkan bahwa banyak blogger sukses yang membagikan eBook gratis dalam format FDF. Dengan program ini, Anda akan dengan leluasa membaca eBook-eBook gratis tersebut. Dengan demikian, wawasan ngeblog Anda akan bertambah. Bayangkan bila Anda tidak memiliki program ini. Tentunya Anda akan sulit membaca eBook berkualitas dari para blogger sukses, bukan?

FileZilla FTP Client

FileZilla akan terasa manfaatnya saat Anda melakukan transfer file bila pindah hosting. Dengan program ini Anda akan mudah mendownload file dan database blog Anda, lalu memindahkannya ke hosting baru. Memang ada fasilitas transfer via dasbor wordpress, namun fasilitas ini terbatas kapasitas transfernya. Oleh karena itu, FileZilla merupakan program yang paling mumpuni untuk urusan transfer file dalam jumlah besar.

PDF Creator

Nitro PDF adalah satu di antara PDF creator. Program ini akan bermanfaat jika Anda hendak membuat eBook yang dibagikan gratis atau dijual. Selain dengan Nitro PDF, Anda juga bisa membuat file PDF menggunakan Microsof Office 2007 (simak langkah-langkahnya di Membuat PDF dari Dokumen Office 2007 dengan Mudah)

Microsoft Office Picture Manager

Ini adalah bawaan dari program Microsoft Office. Jika Anda hendak mengecilkan gambar atau foto agar, maka Anda bisa menggunakan Microsoft Office Picture Manager. Anda tinggal membuka foto atau gambar pada program tersebut, lalu Anda pilih resize untuk mengubah ukuran sesuai keinginan atau Anda bisa juga memilih compress pictures untuk mengompres gambar ke ukuran web pages.

Dreamweaver

Dreamweaver adalah program untuk membuat theme wordpress. Program ini memiliki banyak fitur theme wordpress yang bisa Anda manfaatkan saat membuat theme. Keuntungan menggunakan program ini adalah Anda tidak dipusingkan dengan kode-kode CSS. Anda tinggal memilih fitur apa yang diinginkan (misalnya top navigation), maka program ini akan menyediakan kode CSS-nya.

Anti-Virus

Disadari atau tidak, komputer atau laptop Anda rawan dari ancaman virus (baik dari aktivitas online atau flashdisk). Untuk mencegah dan menangkalnya, Anda perlu bantuan anti-virus. Beberapa anti-virus yang sering digunakan adalah kaspersky, smadav, dan AVG.

YouTube Video Downloader

Dunia ngeblog saat ini tak hanya berupa format teks, namun dipercanggih dengan format video. Tak heran, banyak blogger yang menyajikan tutorial dalam bentuk video yang diunggah ke YouTube. Jika Anda ingin mendowloadnya, Anda perlu YouTube video downloader. Satu di antara program ini adalah YouTubeGet.

Selain kesepuluh program di atas, saya yakin masih banyak program-program komputer yang bermanfaat dan penting untuk aktivitas ngeblog Anda. Jika Anda mengetahuinya, silakan menginformasikannya pada bagian komentar di bawah ini.

Sumber: dari Blogodolar

Penggunaan komputer

Komputer digital pertama, memiliki ukuran yang besar dan membutuhkan biaya besar untuk pembuatannya. Komputer di masa itu umumnya digunakan untuk mengerjakan perhitungan ilmiah. ENIAC, komputer awal AS semula didesain untuk memperhitungkan tabel ilmu balistik untuk persenjataan (artileri), menghitung kerapatan penampang neutron untuk melihat jika bom hidrogen akan bekerja dengan semestinya (perhitungan ini, yang dilakukan pada Desember 1945 sampai Januari 1946 dan melibatkan dala dalam lebih dari satu juta kartu punch, memperlihatkan bentuk lalu di bawah pertimbangan akan gagal). CSIR Mk 1/CSIRAC, komputer pertama Australia, mengevaluasi pola curah hujan untuk tempat penampungan dari Snowy Mountains, suatu proyek pembangkitan Hidroelektrik besar. Selain itu juga dipakai dalam kriptanalisis, misalnya komputer elektronik digital yang pertama, Colossus, dibuat selama Perang Dunia II. Akan tetapi, visionaris awal juga menyangka bahwa pemrograman itu akan membolehkan main catur, memindahkan gambar dan penggunaan lain.

Orang-orang di pemerintah dan perusahaan besar juga memakai komputer untuk mengotomasikan banyak koleksi data dan mengerjakan tugas yang sebelumnya dikerjakan oleh manusia - misalnya, memelihara dan memperbarui rekening dan inventaris. Dalam bidang pendidikan, ilmuwan di berbagai bidang mulai memakai komputer untuk analisa mereka sendiri. Penurunan harga komputer membuat mereka dapat dipakai oleh organisasi yang lebih kecil. Bisnis, organisasi, dan pemerintah sering menggunakan amat banyak komputer kecil untuk menyelesaikan tugas bahwa dulunya dilakukan oleh komputer kerangka utama yang mahal dan besar. Kumpulan komputer yang lebih kecil di satu lokasi diserahkan ke sebagai perkebunan server.

Dengan penemuan mikroprosesor di 1970-an, menjadi mungkin menghasilkan komputer yang sangat murah. PC menjadi populer untuk banyak tugas, termasuk menyimpan buku, menulis dan mencetak dokumen. Perhitungan meramalkan dan lain berulang matematika dengan lembatang sebar, berhubungan dengan e-pos dan, Internet. Namun, ketersediaan luas komputer dan mudah customization sudah melihat mereka dipakai untuk banyak maksud lain.

Sekaligus, komputer kecil, biasanya dengan mengatur memrogram, mulai menemukan cara mereka ke dalam alat lain seperti peralatan rumah, mobil, pesawat terbang, dan perlengkapan industri. Yang ini prosesor benam menguasai kelakuan alat seperti itu yang lebih mudah, membolehkan kelakuan kontrol yang lebih kompleks (untuk kejadian, perkembangan anti-kunci rem di mobil). Saat abad kedua puluh satu dimulai, kebanyakan alat listrik, kebanyakan bentuk angkutan bertenaga, dan kebanyakan batas produksi pabrik dikuasai di samping komputer. Kebanyakan insinyur meramalkan bahwa ini cenderung kepada akan terus.


sumber : wikipedia

Bagaimana komputer bekerja

Saat teknologi yang dipakai pada komputer digital sudah berganti secara dramatis sejak komputer pertama pada tahun 1940-an (lihat Sejarah perangkat keras menghitung untuk lebih banyak detail), komputer kebanyakan masih menggunakan arsitektur Von Neumann, yang diusulkan pada awal 1940-an oleh John von Neumann.

Arsitektur Von Neumann menggambarkan komputer dengan empat bagian utama: Unit Aritmatika dan Logis (ALU), unit kontrol, memori, dan alat masukan dan hasil (secara kolektif dinamakan I/O). Bagian ini dihubungkan oleh berkas kawat, "bus"

Memori

Di sistem ini, memori adalah urutan byte yang dinomori (seperti "sel" atau "lubang burung dara"), masing-masing berisi sepotong kecil informasi. Informasi ini mungkin menjadi perintah untuk mengatakan pada komputer apa yang harus dilakukan. Sel mungkin berisi data yang diperlukan komputer untuk melakukan suatu perintah. Setiap slot mungkin berisi salah satu, dan apa yang sekarang menjadi data mungkin saja kemudian menjadi perintah.

Memori menyimpan berbagai bentuk informasi sebagai angka biner. Informasi yang belum berbentuk biner akan dipecahkan (encoded) dengan sejumlah instruksi yang mengubahnya menjadi sebuah angka atau urutan angka-angka. Sebagai contoh: Huruf F disimpan sebagai angka desimal 70 (atau angka biner) menggunakan salah satu metode pemecahan. Instruksi yang lebih kompleks bisa digunakan untuk menyimpan gambar, suara, video, dan berbagai macam informasi. Informasi yang bisa disimpan dalam satu sell dinamakan sebuah byte.

Secara umum, memori bisa ditulis kembali lebih jutaan kali - memori dapat diumpamakan sebagai papan tulis dan kapur yang dapat ditulis dan dihapus kembali, daripada buku tulis dengan pena yang tidak dapat dihapus.

Ukuran masing-masing sel, dan jumlah sel, berubah secara hebat dari komputer ke komputer, dan teknologi dalam pembuatan memori sudah berubah secara hebat - dari relay elektromekanik, ke tabung yang diisi dengan air raksa (dan kemudian pegas) di mana pulsa akustik terbentuk, sampai matriks magnet permanen, ke setiap transistor, ke sirkuit terpadu dengan jutaan transistor di atas satu chip silikon.

Pemrosesan

Unit Pengolah Pusat atau CPU berperanan untuk memproses arahan, melaksanakan pengiraan dan menguruskan laluan informasi menerusi system komputer. Unit atau peranti pemprosesan juga akan berkomunikasi dengan peranti input , output dan storan bagi melaksanakan arahan-arahan berkaitan.
Berkas:CPU with pins.jpg
Contoh sebuah CPU dalam kemasan Ball Grid Array (BGA) ditampilkan terbalik dengan menunjukkan kaki-kakinya.

Dalam arsitektur von Neumann yang asli, ia menjelaskan sebuah Unit Aritmatika dan Logika, dan sebuah Unit Kontrol. Dalam komputer-komputer modern, kedua unit ini terletak dalam satu sirkuit terpadu (IC - Integrated Circuit), yang biasanya disebut CPU (Central Processing Unit).

Unit Aritmatika dan Logika, atau Arithmetic Logic Unit (ALU), adalah alat yang melakukan pelaksanaan dasar seperti pelaksanaan aritmatika (tambahan, pengurangan, dan semacamnya), pelaksanaan logis (AND, OR, NOT), dan pelaksanaan perbandingan (misalnya, membandingkan isi sebanyak dua slot untuk kesetaraan). Pada unit inilah dilakukan "kerja" yang nyata.

Unit kontrol menyimpan perintah sekarang yang dilakukan oleh komputer, memerintahkan ALU untuk melaksanaan dan mendapat kembali informasi (dari memori) yang diperlukan untuk melaksanakan perintah itu, dan memindahkan kembali hasil ke lokasi memori yang sesuai. Sekali yang terjadi, unit kontrol pergi ke perintah berikutnya (biasanya ditempatkan di slot berikutnya, kecuali kalau perintah itu adalah perintah lompatan yang memberitahukan kepada komputer bahwa perintah berikutnya ditempatkan di lokasi lain).

Masukan dan hasil

I/O membolehkan komputer mendapatkan informasi dari dunia luar, dan menaruh hasil kerjanya di sana, dapat berbentuk fisik (hardcopy) atau non fisik (softcopy). Ada berbagai macam alat I/O, dari yang akrab keyboard, monitor dan disk drive, ke yang lebih tidak biasa seperti webcam (kamera web, pencetak, pemindai, dan sebagainya.

Yang dimiliki oleh semua alat masukan biasa ialah bahwa mereka meng-encode (mengubah) informasi dari suatu macam ke dalam data yang bisa diolah lebih lanjut oleh sistem komputer digital. Alat output, men-decode data ke dalam informasi yang bisa dimengerti oleh pemakai komputer. Dalam pengertian ini, sistem komputer digital adalah contoh sistem pengolah data.

Instruksi

Perintah yang dibicarakan di atas bukan perintah seperti bahasa manusiawi. Komputer hanya mempunyai dalam jumlah terbatas perintah sederhana yang dirumuskan dengan baik. Perintah biasa yang dipahami kebanyakan komputer ialah "menyalin isi sel 123, dan tempat tiruan di sel 456", "menambahkan isi sel 666 ke sel 042, dan tempat akibat di sel 013", dan "jika isi sel 999 adalah 0, perintah berikutnya anda di sel 345".

Instruksi diwakili dalam komputer sebagai nomor - kode untuk "menyalin" mungkin menjadi 001, misalnya. Suatu himpunan perintah khusus yang didukung oleh komputer tertentu diketahui sebagai bahasa mesin komputer. Dalam praktiknya, orang biasanya tidak menulis perintah untuk komputer secara langsung di bahasa mesin tetapi memakai bahasa pemrograman "tingkat tinggi" yang kemudian diterjemahkan ke dalam bahasa mesin secara otomatis oleh program komputer khusus (interpreter dan kompiler). Beberapa bahasa pemrograman berhubungan erat dengan bahasa mesin, seperti assembler (bahasa tingkat rendah); di sisi lain, bahasa seperti Prolog didasarkan pada prinsip abstrak yang jauh dari detail pelaksanaan sebenarnya oleh mesin (bahasa tingkat tinggi)

Arsitektur

Komputer kontemporer menaruh ALU dan unit kontrol ke dalam satu sirkuit terpadu yang dikenal sebagai Unit Pemroses Sentral atau CPU. Biasanya, memori komputer ditempatkan di atas beberapa sirkuit terpadu yang kecil dekat UPS. Alat yang menempati sebagian besar ruangan dalam komputer adalah ancilliary sistem (misalnya, untuk menyediakan tenaga listrik) atau alat I/O.

Beberapa komputer yang lebih besar berbeda dari model di atas di satu hal utama - mereka mempunyai beberapa UPS dan unit kontrol yang bekerja secara bersamaan. Terlebih lagi, beberapa komputer, yang dipakai sebagian besar untuk maksud penelitian dan perkomputeran ilmiah, sudah berbeda secara signifikan dari model di atas, tetapi mereka sudah menemukan sedikit penggunaan komersial.

Fungsi dari komputer secara prinsip sebenarnya cukup sederhana. Komputer mencapai perintah dan data dari memorinya. Perintah dilakukan, hasil disimpan, dan perintah berikutnya dicapai. Prosedur ini berulang sampai komputer dimatikan.

Program

Program komputer adalah daftar besar perintah untuk dilakukan oleh komputer, barangkali dengan data di dalam tabel. Banyak program komputer berisi jutaan perintah, dan banyak dari perintah itu dilakukan berulang kali. Sebuah komputer pribadi modern yang umum (pada tahun 2003) bisa melakukan sekitar 2-3 miliar perintah dalam sedetik. Komputer tidak mendapat kemampuan luar biasa mereka lewat kemampuan untuk melakukan perintah kompleks. Tetapi, mereka melakukan jutaan perintah sederhana yang diatur oleh orang pandai, pemrogram. "Programmer Baik memperkembangkan set-set perintah untuk melakukan tugas biasa (misalnya, menggambar titik di layar) dan lalu membuat set-set perintah itu tersedia kepada programmer lain." Dewasa ini, kebanyakan komputer kelihatannya melakukan beberapa program sekaligus. Ini biasanya diserahkan ke sebagai tugas ganda. Pada kenyataannya, UPS melakukan perintah dari satu program, kemudian setelah beberapa saat, UPS beralih ke program kedua dan melakukan beberapa perintahnya. Jarak waktu yang kecil ini sering diserahkan ke sebagai irisan waktu (time-slice). Ini menimbulkan khayal program lipat ganda yang dilakukan secara bersamaan dengan memberikan waktu UPS di antara program. Ini mirip bagaimana film adalah rangkaian kilat saja masih membingkaikan. Sistem operasi adalah program yang biasanya menguasai kali ini membagikan

Sistem operasi

Sistem operasi ialah semacam gabungan dari potongan kode yang berguna. Ketika semacam kode komputer dapat dipakai secara bersama oleh beraneka-macam program komputer, setelah bertahun-tahun, pemrogram akhirnya menmindahkannya ke dalam sistem operasi.

Sistem operasi, menentukan program yang mana dijalankan, kapan, dan alat yang mana (seperti memori atau I/O) yang mereka gunakan. Sistem operasi juga memberikan servis kepada program lain, seperti kode (penggerak) yang membolehkan pemrogram untuk menulis program untuk suatu mesin tanpa perlu mengetahui detail dari semua alat elektronik yang terhubung.

Sumber: wikipedia

Tuesday, October 18, 2011

Data Storage Technologies / Teknologi Penyimpanan

Pertumbuhan dan perkembangan media penyimpanan sangatlah signifikan, terlihat dari riset yang menunjukkan bahwa setiap tahun media penyimpanan mengalami pertumbuhan 2 kali lipat. Faktor yang harus diperhatikan dalam memilih tempat peyimpanan adalah sebagai berikut :

1.Besar data dan jumlah peningkatan penyimpanan data
2.Kecepatan akses data
3.Pertimbangan diakses oleh server atau tidak
4.Uptime dan downtime
5.Harga

Media penyimpanan yang baik harus memenuhi kriteria sebagai berikut :

1.Tingkat redundansi yang kecil
2.Adanya toleransi kegagalan
3.Adanya toleransi bencana
4.Kecepatan tinggi / sesuai dengan kebutuhan
5.Latency rendah
5.Open (bersifat terbuka antar vendor sistem operasi ataupun penyimpanan)
6.Kemudahan dalam instalasi

Jenis akses pada media penyimpanan adalah sebagai berikut :

1. Direct attached storage (DAS) – sebuah disk subsistem di pasang secara langsung dalam satu atau lebih host dan secara fisik tersambung dengan kabel ke server
2. Network Attached Storage (NAS)- sebuah sistem penyimpanan yang mempunyai tujuan khusus yaitu untuk diakses dari jauh melalui data network
3. Storage-area Network (SAN) – adalah network private (menggunakan protokol storage daripada protokol network) yang menghubungkan server dan unit penyimpanan
4. Internet SCSI (iSCSI)— adalah protokol NAS terbaru. Protokol ini menggunakan protokol IP network untuk membawa protokol SCSI
5. Fibre channel over IP (FCIP)-mengaktifkan channel SAN untuk interkoneksi melalui IP basic jaringan.

Perkembangan jaringan lokal menuntut media penyimpanan untuk bekerja secara local dan dapat diakses secara langsung oleh jaringan, hingga akhirnya muncul istilah SAN (Storage Area Network). SAN merupakan sebuah jaringan berkecepatan sangat tinggi, terdiri dari server dan penyimpan. Terpisah dan berbeda dengan LAN/WAN perusahaan, tujuan utama SAN adalah untuk menangani trafik data dalam jumlah besar antara server dan peralatan penyimpan, tanpa mengurangi bandwidth yang ada di LAN/WAN. Contoh konfigurasi SAN adalah sebagai berikut :

LAN menggunakan protokol jaringan yang mengirimkan potongan kecil. SAN menggunakan protokol penyimpanan (SCSI), sehingga memungkinkan untuk mengirimkan potongan besar data sambil mengurangi overhead, dan meningkatkan bandwidth. Sistem berbasis LAN menghubungkan server dengan client, setiap server memiliki dan mengontrol akses ke media penyimpanannya, yang pada akhirnya membatasi aksesibilitas data. Sebuah SAN memungkinkan sumber daya penyimpanan data untuk dikaitkan langsung ke jaringan, tanpa perlu terhubung ke server yang spesifik. Hal ini memungkinkan semua server untuk mengakses sumber daya media penyimpanan yang ada di SAN
Keunggulan dari SAN adalah sebagai berikut :

1. Availability, satu copy data dapat diakses oleh semua host melalui jalur yang bebeda, dan manajemen data menjadi lebih efisien
2.Reliability, infrastruktur transportasi data yang menjamin tingkat kesalahan yang sangat minimal, dan kemampuan dalam mengatasi kegagalan
3.Scalability, Server maupun media penyimpanan dapat ditambahkan secara independent satu dan lainnya, tanpa batasan harus menggunakan sistem proprietary
4. Performance, Fibre Channel memiliki bandwidth sampai 200 Mbps dengan overhead yang rendah, SAN memisahkan trafik backup dengan trafik standar LAN/WAN
5. Manageability, berkembangnya perangkat lunak dan standar memungkinkan manajemen dilakukan secara terpusat, koreksi dan deteksi kesalahan yang roaktif
6. Return On Information Management, SAN memungkinan biaya kepemilikan yang rendah, dan menaikkan Return On Information Management dibandingkan metode penyimpanan tradisional

Komponen yang digunakan pada SAN adalah sebagai berikut :

1. Host bus adapters (HBAs) di setiap host. FC adapters (seperti SCSI adapater) dengan driver pada OS
2. Storage devices, RAID subsystems, JBODs
3. Interconnect devices seperti fibre channel hubs atau switches, SAN gateways, bridges, routers, dan extenders, dan fiber-optic cables yang mengkoneksikan hub atau switch ke HBA dan media penyimpanan

Konfigurasi SAN secara sederhana dapat dijelaskan sebagai berikut :

1. Pada sistem LAN kita memiliki server, hub/switch/router dan network Interface card (NIC) yang saling berhubungan dengan memakai kabel UTP/coaxial.
2. SAN terdiri dari SAN server (suatu server dengan kapasitas storage terabyte [ribuan gigabyte]), SAN hub/switch/router, SAN cable (biasanya fiber optic) dan SAN ‘NIC’. Hub/Switch/router dan NIC untuk SAN tidak sama dengan peralatan LAN karena, seperti yang dikemukakan di atas, sistem koneksi yang dipakai untuk SAN adalah SCSI atau FC.

Fase dari mendesign SAN secara garis besar dapat dikelompokkan ke dalam 4 langkah, sebagai berikut :

1. Mengumpulkan data tentang kebutuhan sistem / Requirements
2. Mengumpulkan informasi lingkungan di luar sistem (tempat, bencana, dll)
3. Memilih penyimpanan yang cocok
4. Koneksi penyimpanan dengan server

sumber : KOMUNITAS WARTEG UNSIQ

Followers

English French German Spain Italian Dutch Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified


  © Blogger template 'A Click Apart' by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP